Published September 24, 2021 | Version v1
Presentation Open

Manajemen Penerbitan OJS 3

  • 1. Universitas Widya Dharma

Description

Salindia ini dipaparkan pada acara Serba-Serbi Pengelolaan Jurnal & Layout Artikel Jurnal Bereputasi yang diselenggarakan atas kerja sama LPPM Universitas Negeri Padang dengan Relawan Jurnal Indonesia. Acara ini berlangsung pada 26 September 2021.

Topik diskusi:

  1. Manajemen penerbitan artikel OJS 3 mulai dari peran yg ada di OJS, workflow di OJS, serta poin-poin penting yg harus diperhatikan pada saat submission hingga publish
  2. Layout artikel jurnal, usulan contoh layout artikel yg baik untuk template, item-item yg harus ada pada artikel, hingga checklist terkait ilustrasi (table & figure)
  3. Penggunaan bahasa, poin-poin penting sesuai Scopus Policy and Selection yg harus diperhatikan, terutama terkait clarity of abstract dan readability of articles

Salindia materi: https://www.erickunto.com/2021/09/manajemen-penerbitan-ojs-3.html

Video rekaman: https://youtu.be/FtcotXJYI48

Files

Manajemen Penerbitan OJS 3.pdf

Files (7.9 MB)

Name Size Download all
md5:ebd53f4a2c53b1256eb7efec14d6cae6
7.9 MB Preview Download

Additional details