Published September 15, 2020 | Version v1
Presentation Open

Curah ide riset geologi Cekungan Kutai

Description

Presentasi ini ditujukan untuk memberikan pencerahan kepada siapapun yang ingin melakukan riset geologi di Cekungan Kutai. Ide riset geologi yang dapat digali diharapkan dapat diperoleh dari kegiatan curah ide ini. Geologi tidak hanya untuk eksplorasi dan pengembangan sumber daya bahan bakar fosil saja, tetapi di masa yang akan datang diarahkan pula untuk hal yang langsung dapat dirasakan oleh masyarakat, seperti geowisata, pemetaan daya dukung geologi untuk IKN dan penyikapan terhadap fenomena banjir yang hampir setiap tahun menerjang kota Samarinda. 

Latar belakang kegiatan ini didasari oleh kenyataan (1) geologi Cekungan Kutai yang unik; (2) tumbuhnya institusi pendidikan geologi di Kalimantan Timur dan (3) pentingnya Kaltim berdaulat yang ditunjukkan dengan penguasaan pengetahuan geologi yang berperan besar untuk memahami kekayaan sumber daya buminya. 

Files

Curah ide riset geologi di Cek. Kutai.pdf

Files (19.4 MB)

Name Size Download all
md5:298eedeccea26195b3061ee20f58e4b7
19.4 MB Preview Download