Published May 1, 2019
| Version v1
Journal article
Open
Metafora dalam Haiku "AME NI MO MAKEZU" karya Miyazawa Kenji
Creators
Description
Jurnal ini bertujuan untuk menganalisis makna Metafora dalam Haiku yang berjudul Ame ni mo Makezu karya Miyazawa Kenji. Jurnal ini dibuat bertujuan untuk menyelesaikan tugas Studi Linguistik Jepang. Metode penelitian yang dipakai dalam penelitian adalah metode kualitatif dengan teori yang digunakan adalah teori metafora menurut pandangan beberapa ahli.
Files
Files
(24.2 kB)
Name | Size | Download all |
---|---|---|
md5:7029d8c4ea40ec5f08ef7b9e1a7885bd
|
24.2 kB | Download |